Jaga Ketertiban Ramadhan, Polisi Tertibkan Balap Liar di Tanjung Rejo
WAYKANAN,LIBASNEWS7.COM-Dalam upaya menjaga ketertiban selama bulan suci Ramadhan Subsektor Negeri Agung Polsek Blambangan Umpu Polres Way Kanan melaksanakan patroli KRYD di Kampung Tanjung Rejo Kecamatan Negeri Agung Kabupaten Way Kanan. Kamis (06/03/2025) Dalam Patroli KRYD (kegiatan rutin yang ditingkatkan) di seputaran jalan poros Kampung Tanjung Rejo Kecamatan Negeri Agung Kabupaten Way Kanan, petugas mendapati sejumlah…
