*Gelar Rakernas, BaraJP Siap Mengawal Pemerintahan Prabowo-Gibran*
Dewan Pimpinan Pusat Barisan Relawan Jokowi Presiden (DPP BaraJP) kembali akan menggelar Rapat Kerja Nasional II tahun 2024 pada minggu keempat bulan September yang akan datang. Ketua OKK DPP BaraJP Boy Nababan menyampaikan hal tersebut merupakan salah satu hasil keputusan rapat DPP BaraJP yang telah dilaksanakan pada Jumat sore (06/09) bertempat di markas DPP BaraJP…
