Biro SDM Polda Lampung Gelar Ujian Beladiri Bagi 42 Personel Polres Way Kanan
Bandar Lampung- LIBASNEWS7.COM. Biro SDM Polda Lampung menggelar ujian bela diri Polri bagi personel yang melaksanakan UKP periode 1 Juli 2025, yang diikuti oleh 42 personel Polres Way Kanan di lapangan Mako Polres Lampung Utara. Selasa (22/04/2025). Kegiatan dihadiri Ketua Tim AKBP Sunarto, Tim penguji Beladiri Polri Kompol Jonidi, Staff Bagwatpers Biro SDM Polda Lampung,…
