Polres Way Kanan Rilis Akhir Tahun 2025: Kejahatan Narkoba Meningkat 25,42 Persen, Untuk Kriminalitas dan Laka Lantas Turun
Way Kanan – LIBAS NEWS7.COM Kasus tindak pidana kejahatan Narkoba di wilayah hukum Polres Way Kanan di Tahun 2025 meningkat dibandingkan Tahun 2024 lalu. Selasa (30/12/2025). Disampaikan Kapolres Way Kanan AKBP Adanan Mangopang saat press release rilis akhir Tahun 2025 di Aula Adhi Pradana, Polres Way Kanan mencatat pengungkapan kasus narkoba pada Tahun 2024 mencapai…
