Operasi Lilin Krakatau 2025, Polantas Menyapa Warga di Way Kanan
WAYKANAN-LIBAS NEWS7.COM Satuan Lalu Lintas Polres Way Kanan rutin menggelar kegiatan Polantas Menyapa dengan warga di Curup Kereta Kecamatan Umpu Semenguk Kabupaten Way Kanan.Kamis (1/1/2026) Kapolres Way Kanan AKBP Adanan Mangopang melalui Kasat Lantas Polres Way Kanan AKP Sulkhan mengatakan, kehadiran polisi bukan hanya mengatur arus kendaraan. Petugas juga berupaya membangun kesadaran masyarakat tentang pentingnya…
