Polsek Negara Batin Bekuk Diduga Pelaku Curat
LIBASNEWS7.COM-WAY KANAN, Polsek Negara Batin Polres Way Kanan Polda Lampung membekuk diduga pelaku tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curat) sepeda motor dan Handphone (HP) di pemukiman Register 44, Leter S Kampung Karta Jaya Kecamatan Negara Batin Kabupaten Way Kanan. Sabtu (25/01/2025). Pelaku inisial JH (32) berdomisili di Dusun II Kampung Mesuji Jaya Kecamatan Mesuji Makmur…
