Ringankan Beban Masyarakat, Kakam Gedung Menang Salurkan BLT Desa.
LIBASNEWS7.COM – WAY KANAN, Guna meringankan beban masyarakat yang tidak mampu, Pemerintah Kampung Gedung Menang, Kecamatan Negeri Agung menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa tahun 2024 tahap pertama di Balai Kampung Gedung Menang, Jumat (15/03/2024). Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa bertujuan untuk membantu meringankan beban masyarakat yang tidak mampu dikampung Gedung Menang sebanyak…
