Koordinasi Penilaian SAKIP Reformasi Birokrasi Dan SPBE Pemkab Lambar Lakukan Kunjungan ke Kemenpan RB

Dalam rangka koordinasi terkait penilaian Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP), Reformasi Birokrasi dan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Barat melakukan kunjungan ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Republik Indonesia, di Jakarta Selatan pada Rabu, (1/3/2023). Dalam kunjungannya, rombongan Pemkab Lampung Barat dipimpin oleh Pj. Bupati Lampung…

Read More

Diduga Tak Kantongi Izin Sipa, CV Farm Wahyu Ningsih Gunakan Air Tanah Secara Ilegal

Rebang Tangkas – Way Kanan – Berdasarkan Informasi yang di Terima oleh Tim Reporter Libasnews7.com maka pada hari Senin 1 November 2022, Tim melaksanakan peninjauan lapangan dan menemukan sarana dan prasaran air bersih berupa sumur bor dengan kelengkapan bangunan menara air yang berada di lokasi peternakan CV. Farm Wahyu Ningsih kecamatan Rebang Tangkas Kabupaten Way…

Read More

Ingin Mengabdi Untuk Pembangunan Kampung, Fegi Jonara Ikuti Pilkam 2023 Kampung Gunung waras

Way Kanan – Libasnews7 — Merasa terpanggil untuk membuat perubahan di tanah kelahiran tercinta, Fegi Jonara pemuda tampan asal Gunung Waras mencalonkan diri sebagai bacalon Kepala Kampung di Kampung Gunung Waras Kecamatan Pakuon Ratu Kabupaten Way Kanan. Pemuda berusia 27 Tahun ,lahir di Kampung Gunung Waras Kecamatan Pakuon Ratu, Putra dari mantan Kepala Kampung di…

Read More

Albadi , Resmi Mencalonkan Diri Menjadi Kepala Kampung Gedung Batin

Umpu semenguk-Libas.co– Bertempat di balai pertemuan di wisata Gedung Batin, Telah di buka pendaftaran Calon Kepala Kampung Gedung Batin bertempat di Balai Pertemuan Wisata Kampung Gedung Batin, Kecamatan Umpu Semenguk, Kabupaten Way Kanan, Lampung,, Jumat 24/02/2023. Albadi , Salah satu Calon Kepala Kampung Gedung Batin mendatangi sekertariat pemilihan kepala kampung untuk mendaftar diri sebagai Calon…

Read More

Polsek Blambangan Umpu Patroli KRYD di Jalinsum Kampung Gunung Sangkaran

Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, Patroli R4 Satgas Preventif Polsek Blambangan Umpu Polres Way Kanan melaksanakan patroli dialogis KRYD. Minggu (26/02/2023). Kegiatan Patroli KRYD (Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan) menggunakan kendaraan dinas R4 (roda empat) dari Mako Polsek Blambangan Umpu menuju Jalinsum (Jalan Lintas Sumatera) Kampung Gunung Sangkaran dan Kampung…

Read More

Pj Bupati Lambar Buka Kegiatan PD PKPNU Ke VIII Kaderisasi Akan Melahirkan Cendekiawan Muslim

Penjabat (Pj) Bupati Lampung Barat Drs. Nukman, MM., menghadiri sekaligus membuka secara langsung kegiatan Pendidikan Dasar Pendidikan Kader Penggerak Nahdlatul Ulama (PD-PKPNU) Ke-VIII yang dilangsungkan di SMA Negeri 1 Batu Ketulis, Pekon Batu Kebayan, Kecamatan Batu Ketulis, Jumat (24/2/2023). Acara itu dihadiri Instruktur Wilayah PWNU Provinsi Lampung Imam Ma’ruf, Ketua PCNU Lampung Barat Imam Syafi’i,…

Read More

Buntut Pengakuan Pratin Malik Di media Online Bawaslu Pemda Harus Tunjukan Demokrasi Yang Sehat

Lampung Barat — Pasca terbitnya pernyataan ketua panwascam Kecamatan Air Hitam Juhaidi tentang tindak lanjut adanya indikasi keterlibatan pratin pada salah satu partai yang viral di media online beberapa waktu lalu kini muncul pernyataan baru, Selasa, 21 Februari 2023. Ketika Tim media DPC PWRI Lampung Barat menyambangi sekretariat Panwascam Air Hitam dalam rangka melakukan konfirmasi…

Read More

Polres Way Kanan Ungkap Kasus Orang Hilang di Way Sawah

Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna didampingi, Kasatreskrim AKP Andre Try Putra dan Kepala Dinas P3AP2KB (Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian dan Keluarga Berencana )Way Kanan Indra Kesuma pada hari Jum’at 17 Februari 2023 di mako Polres Way Kanan. Melakukan ekspose ungkap kasus tindak pidana orang hilang atau melarikan perempuan yang belum dewasa tanpa…

Read More

Ketua Panwascam Air Hitam Tidak Ada Pelapor Dan Saksi Dugaan Pratin Terlibat Parpol Tidak Memenuhi Syarat Formil

Lampung Barat — Dugaan salah satu Pratin terlibat partai politik telah mendapat mendapat tanggapan dari Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Kecamatan Air Hitam Kabupaten Lampung Barat. Ketika di konfirmasi via whatshapp, Kamis, 16 Februari 2023, Juhaidi selaku ketua Panwascam Kecamatan Air Hitam mengatakan bahwa Laporan Dugaan Pratin terlibat parpol telah di tangani dan dinyatakan tidak memenuhi…

Read More