BUPATI LAMPUNG UTARA TERIMA KUNJUNGAN GUBERNUR LAMPUNG DALAM SAFARI RAMADHAN
Libasnews7.com.Lampung Utara – Bupati Lampung Utara, Dr. H. Hamartoni Ahadis, M.Si., menerima kunjungan Gubernur Lampung dalam rangka Safari Ramadhan di Kabupaten Lampung Utara, Senin (10/3/25). Kegiatan yang berlangsung di Rumah Dinas Jabatan Bupati ini dihadiri oleh Forkopimda, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta jajaran pemerintah daerah. Dalam kesempatan tersebut, Gubernur Lampung bersama rombongan bersilaturahmi dengan jajaran…
