Sat Binmas Polres Way Kanan Bagikan Takjil untuk Masyarakat Berbuka Puasa
Waykanan,Libasnews7.com-Satuan pembinaan masyarakat (Sat Binmas) Polres Way Kanan menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil gratis kepada para pengendara di depan Islamic Center Kabupaten Way Kanan. Rabu (12/03/2025). Kapolres Way Kanan AKBP Adanan Mangopang melalui Kasatbinmas AKP Sundoro mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polri dalam mendekatkan diri dengan masyarakat. “Kami ingin berbagi kebahagiaan dan…
