Pelayanan SKCK Polda Lampung dan Jajaran Tetap Buka di Akhir Pekan
Lampung – LIBASNEWS7.COM Polda Lampung dan jajaran Polresta/Polres melayani pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) di akhir pekan ini. Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Yuni Iswandari mengatakan dibukanya pelayanan SKCK karena melonjaknya pemohon yang didominasi oleh calon PPPK. “Sejak Kamis memang pemohon pembuat SKCK ini meningkat dari hari biasanya. Dan memang ini juga berbarengan dengan…
